Fungsi Mitokondria Pada Sel Hewan

Fungsi Mitokondria Pada Sel Hewan

Fungsi Mitokondria Pada Sel Hewan

apa fungsi mitokondria pada sel hewan?

Daftar Isi

1. apa fungsi mitokondria pada sel hewan?

Mitokondria berfungsi sebagai tempat respirasi aerob sel

2. fungsi mitokondria pada sel hewan adalah​

Jawaban:

Mitokondria pada sel hewan berfungsi sebagai pembuat atau pengolah makanan menjadi energi dalam bentuk ATP (Adenosina Tripospat)

Jawaban: mitokondria pada sel hewan adalah tempat terjadinya proses respirasi seluler dimana terjadi oksidasi biologis untuk menghasilkan energi dalam bentuk ATP

Penjelasan: mitokondria merupakan organel bermembran ganda yang memiliki pemanjangan bagian membran sebelah dalam membentuk krista. Di dalam mitokondria terjadi pembakaran zat makanan yang akan menghasilkan energi dan nantinya digunakan dalam aktivitas sel tersebut. Baik sel hewan maupun sel tumbuhan sama sama memiliki organel mitokondria.

Mapel : Biologi

Kelas : VII SMP

Kata kunci : Organel Sel

Materi : Organisasi Kehidupan

3. fungsi mitokondria pada sel hewan adalah?​

Jawaban:

mulai dari penghasil energi membantu detoksifikasi ammonia,hingga berperan dalam proses kematian sel

Penjelasan:

maaf klo salah kalau bermanfaat jadikan jawaban tercerdas

4. Sebutkan apa fungsi mitokondria dalam sel hewan?

JAWABAN;

Mitokondria merupakan salah satu organel sel yang menjadi tempat berlangsungnya fungsi respirasi makhluk hidup. Mitokondria sendiri tersusun dari struktur yang berbeda-beda untuk menyokongnya dalam menghasilkan energi.

5. apa fungsi dari inti sel (hewan) membran plasma (sel) dan mitokondria

inti sel : mengendalikan seluruh kegiatan sel, membawa materi genetik = kromatin
membran sel : membungkus inti sel
mitokondria : tempat respirasi sel ( pernafasan sel)Inti sel (Nukleus)

Nukleus tersusun atas membran, cairan inti (nukleoplasma), kromosom, dan anak inti (nukleolus). Cairan inti tersusun atas air, protein, dan mineral. Kromosom merupkan pembawa sifat menurun yang tersusun atas benang-benang kromatin. Nukleus berfungsi untuk mengatur seluruh kegiatan sel.

Membran sel (membran plasma)

Membran sel tersusun atas fosfor, lemak (lipid), karbohidrat, dan protein. Membran sel berfungsi untuk melindungi dan mengatur lalu lintas zat yang keluar masuk sel. Membran sel bersifat semipermeabel yang artinya, membran sel hanya dapat dilewati oleh zat tertentu. Zat yang dapat melewati membran sel misalnya, air, oksign, serta zat yang larut dalam lemak dan ion tertentu. Contoh zat yang tidak bisa melewati membran sel adalah gula (glukosa) dan protein.

Mitokondria

Mitokondria adalah organel bermembran yang berfungsi sebagai tempat penghasil energi. Semakin aktif suatu sel maka semakin banyak mitokondrianya.

6. Fungsi Mitokondria Pada Sel Tumbuhan dan Hewan kalo bisa jawabanya pisah ya kak. tumbuhan sendiri Hewan sendiri :))

Jawaban:

Tempat Berlangsungnya Respirasi Sel

Fungsi utama mitokondria adalah respirasi sel. Respirasi sel adalah proses kimiawi untuk melepaskan energi yang tersimpan dalam glukosa. Energi yang digunakan untuk pemecahan glukosa disediakan oleh molekul-molekul ATP. Proses ini terdiri dari glikolisis, siklus krebs dan transpor elektron.

Penjelasan:

7. organel mitokondria pada sel hewan dan tumbuhan berfungsi sebagai ​

Jawaban:

mitokondria berfungsi untuk menjaga konsentrai ion kalsium untuk kepadatan tulang dan semua jenis bagian sel yang membutuhkan. mitokondria mengolah enzim menjadi molekul tertentu kemudian diproses dengan oksigen lalu disalurkan ke pembuluh darah dengan baik.

8. mengapa mitokondria lebih terdapat pada sel hewan

Mungkin, kan mitokondria itu organel untuk menghasilkan energi (ATP). Jadi pada hewan itu energi yang dibutuhkan sel-selnya jauh lebih banyak daripada tumbuhan. Oleh karena itulah, jumlah mitokondrianya lebih banyak pada hewan. Sebab makin banyak mitokondria, makin banyak terjadi proses oksidasi sel sehingga energi yang dihasilkannya makin banyak juga.

9. fungsi dari mitokondria dan ribosom sebagai organel sel baik pada sel hewan maupun sel tumbuhan adalah

Mitokondria berfungsi untuk pembentukan energi

Ribosom berfungsi untuk tempat sintesis atau pembuatan protein

10. apa yang terjadi bila organ mitokondria tidak berfungsi dengan baik?(sel hewan)

mitokondria adalah sel pembantu until respirasi atau bernafas. bila sel tersebut tak berfungsi baik tentu pernafasannya akan terganggu

11. mitokondria merupakan organel sel yang terdapat pada sel tumbuhan maupun sel hewan. mitokondria berfungsi sebagai tempat pembentukan energi melalui proses respirasi sel. namun, pada sel tumbuhan juga terdapat kloroplas yang berfungsi sebagai tempat terjadinya pengubahan energi cahaya menjadi energi kimia. mengapa sel tumbuhan memiliki organel mitokondria dan kloroplas yang memiliki fungsi hampir sama

Mitokondria dan kloroplas pada sel tumbuhan memiliki fungsi yang berbeda. Mitokondria berfungsi membentuk energi dan kloroplas membentuk senyawa organik (glukosa). Kloroplas merupakan organel khusus tumbuhan dimana organisme lain tidak ada. Oleh karena itu tumbuhan disebut organisme autotrof. Adapun organisme lain disebut heterotrof.

Pembahasan

Sel merupakan unit terkecil pada makhluk hidup. Organisme yang beraneka ragam memiliki struktur sel yang hampir sama. Secara umum, sel tersusun atas nukleus, membran sel dan protoplasma yang terdiri atas cairan sel (sitoplasma) dan organel-organel sel. Organel merupakan bagian sel yang mempunyai fungsi yang spesifik.

Macam-macam organel yang terdapat pada sel sebagai berikut:

1. Membran sel (membran plasma)

Membran sel tersusun atas lemak (lipid), fosfor, karbohidrat, dan protein. Membran sel berguna untuk melindungi dan mengatur pergerakan zat yang keluar masuk sel. Membran sel bersifat semipermeabel yang dapat dilewati oleh air, oksign, serta zat yang larut dalam lemak dan ion tertentu. Adapun zat yang tidak bisa melewati membran sel adalah gula (glukosa) dan protein.

2. Sitosol

Sitosol merupakan cairan sel. Sitosol mengandung berbagai macam zat, diantaranya protein, lemak,karohidrat
, zat-zat anorganik, enzim, vitamin, dan hormon. Sitosol berfungsi sebagai tempat berlangsungnya reaksi metabolisme sel karena organel sel terdapat di sitosol.

3. Inti sel (Nukleus)

Inti sel tersusun atas membran, cairan inti (nukleoplasma), kromosom, dan anak inti (nukleolus). Cairan inti terdiri atas air, protein, dan mineral. Kromosom merupakan pembawa sifat menurun yang tersusun atas benang-benang kromatin. Nukleus berfungsi mengatur seluruh kegiatan sel itu sendiri.

Pelajari lebih lanjut tentang fungsi inti sel di: https://brainly.co.id/tugas/14358763.

4. Mitokondria

Mitokondria merupakan organel bermembran yang berfungsi sebagai tempat penghasil energi. Semakin aktif suatu sel maka semakin banyak mitokondrianya contohnya pada sel sperma dan sel otot.

5. Ribosom

Ribosom merupakan salah satu organel yang berukuran kecil dan padat dalam sel. Ribosom berwujud butiran-butiran. Ribosom ada yang menempel pada membran retikulum endoplasma dan ada yang bebas di sitosol. Ribosom berfungsi sebagai tempat membuat (mensisntesis) protein.

6. Retikulum endoplasma

Retikulum endoplasma merupakan saluran berliku yang membentang dari inti sel menuju ke sitoplasma. Ada dua macam Retikulum endoplasma, yaitu retikulum endoplasma kasar dan retikulum endoplasma halus. Pada membran retikulum endoplasma kasar terdapat ribosom, sedangkan etikulum endoplasma halus tidak ditempeli ribosom. Retikulum endoplasma berfungsi untuk membentuk dan menyalurkan bahan-bahan yang dibutuhkan oleh organel-organel sel.

Pelajari lebih lanjut tentang sistem endomembran di: https://brainly.co.id/tugas/23652281.

7. Badan golgi (Kompleks golgi)

Badan golgi berbentuk seperti kumpulan kantong yang bertumpuk-tumpuk. Badan golgi berperan untuk memodifikasi bahan-bahan yang dihasilkan oleh retikulum endoplasma dan menyalurkan ke organel-organel yang membutuhkan. Selain itu badan golgi juga yang membentuk dinding sel dan lisosom (pada sel hewan)

8. Lisosom

Lisosom adalah organel berbentuk kantong yang berisi enzim pencernaan. Lisosom berguna untuk mencerna zat sisa, makanan, atau zat asing. Apabila lisosom pecah, enzim di dalamnya akan mencerna atau menghancurkan organel sel dan akibatnya sel akan mati. Lisosom hanya ada di sel hewan dan tidak terdapat pada sel tumbuhan.

9. Sentriol

Sentriol berfungsi dalam pembelahan sel. Sentriol hanya dimiliki oleh sel hewan jadi tidak ada pada sel tumbuhan.

10. Vakuola

Vakuola berarti ruangan sel yang terdapat pada tumbuhan yang sudah tua, vakuola berukuran besar dan berisi cadangan makanan. Adapun pada hewan vakuola berukuran kecil. Pada protozoa, terdapat dua jenis vakuola, yaitu vakuola makanan dan vakuola kontraktil. Vakuola makanan berfungsi untuk mencerna makanan sedangkan vakuola kontraktil berfungsi untuk mengeluarkan zat sisa dan mengatur keseimbangan air dalam sel.

11. Plastisida

Plastisida hanya terdapat di sel tumbuhan. Plastisida mengandung pigmen atau warna tertentu. Kloropas merupakan plastisida yang berwarna hijau karena memiliki klorofil dan berperan dalam proses fotosintesis. Kromoplas berwarna kuning karena memiliki pigmen xantofil. Leukopas berwarna putih dan berguna sebagai tempat cadangan makanan.

12. Dinding sel

Membran sel tumbuhan dilindungi oleh dinding sel. Selain melindungi sel, dinding sel juga menjaga bentuk sel tumbuhan tidak berubah dan tetap.

Pelajari lebih lanjut tentang zat pada dinding sel di: https://brainly.co.id/tugas/14738632.

Detil jawaban

Kelas: 7

Mapel: Biologi

Bab: Sistem Organisasi Kehidupan

Kode: 7.4.4

12. ___ Quizz ___Tuliskan perbedaan sel hewan dan sel pada tumbuhan Tuliskan fungsi mitokondria yang terdapat pada bag. selApa yang akan terjadi apabila mitokondria rusak ?​

Jawaban:

Sel Hewan :

Tidak memiliki dinding sel Memiliki vakuola yang berukuran kecil Memiliki Sentriol Tidak memiliki sentriolTidak Memiliki plastida

Sel Tumbuhan :

Memiliki dinding selMemiliki vakuola berukuran besarTidak memiliki sentriol(kloroplas, kromoplas, dan leukoplas)

Organel Sel Hewan Yang Tidak Dimiliki Oleh Sel Tumbuhan

1. Sentriol

2. Vakuola

Organel Sel Tumbuhan Yang Tidak Ada Pada Sel Hewan

1. Dinding Sel

2. Plastida

Mitokondria adalah organel yang digunakan untuk memproduksi energi dalam bentuk ATP untuk kelangsungan hidup sel. Mitokondria adalah tempat dimana fungsi respirasi pada makhluk hidup berlangsung. Struktur mitokondria memiliki dua lapisan membran yang terdiri dari lapisan membran luar dan lapisan membran dalam.

Fungsi Mitokondriasebagai tempat respirasi seluler, menghasilkan energi/ATP, dan molekul pembawa energi siap pakai.

Kerusakan mitokondria disebut disfungsi mitokondria yang menyebabkan mitokondria tidak dapat memproduksi energi (ATP). Energi tersebut dibutuhkan untuk menunjang segala bioproses di dalam sel seperti metabolisme, sintesis protein dan lain sebagainya. Jika energi tersebut tidak dihasilkan maka kerja organel yang lain terganggu dan sel dapat mengalami kematian sel.

Dengan demikian, hal yang akan terjadi adalah sel akan mengalami kematian.

Pelajari Lebih Lanjut :

Macam – macamJaringan pada tumbuhan dan fungsinyahttps://brainly.co.id/tugas/14150211Macam – macam Jaringan padahewandan fungsinyahttps://brainly.co.id/tugas/4313761

____________________________

Detail Jawaban

Mapel : Biologi kelas : 10 SMAMateri : Bab 3 – Klasifikasi Makhluk HidupKode Soal : 4Kode Kategorisasi : 10.4.3

13. apakah fungsi organel seperti Mitokondria, Nukleus, Membran Sel, ribossom dalam sel hewan dan tumbuhan sama atau fungsinya berbeda?Tolong Dijelaskan​

Jawaban:

Konsep ruang telah menjadi perhatian banyak filsuf dan ilmuwan sepanjang sejarah manusia. Istilah ini digunakan secara berbeda dalam berbagai bidang kajian, seperti filsafat, matematika, astronomi,

14. Mengapa Mitokondria pada sel hewan lebih banyak daripada sel tumbuhan

karena mereka adalah satu-satunya sumber energi, mereka juga mengandung sejumlah kecil DNA.
karena hewan yang lebih membutuhkan sel daripada dengan tumbuhan karena didalam tubuh tumbuhan memerlukan tenaga untuk mengurai makanan,sedangkan tumbuhan hanya digunakan pada proses fotosintesis

15. Sebutkan fungsi organel sel dari nukleus, mitokondria dan RE(retikulum endoplasma) yang ada di sel sel hewan dan tumbuhan

Jawaban:

fungsi nukleus baik
sel hewan dan tunbuhan adlah sama yaitu utk mengatur segala aktivitas dalam sel.

retikulul endoplasma melakukan sintesis protein

16. perbadanan antara mitokondria sel hewan dan sel tumbuhan​

Jawaban:

Penjelasan:

Keberadaan Mitokondria

Perbedaan mitokondria pada sel hewan dan sel tumbuhan adalah dari segi jumlah. Jumlah mitokondria pada sel hewan relatif banyak, sementara pada sel tumbuhan sedikit. Namun, pada tumbuhan fungsi mitokondria dibantu dengan keberadaan kloroplas/plastida

perbedaanya adalah pada sel hewan, mitokondrianya relatif banyak sedangkan sel tumbuhan sedikit

17. Mitokondria merupakan organel sel yang terdapat pada sel tumbuhan maupun sel hewan. Mitokondria berfungsi sebagai tempat pembentukan energi melalui proses respirasi sel. Namun, pada sel tumbuhan juga terdapat kloroplas yang berfungsi sebagai tempat terjadinya pengubahan energi cahaya menjadi energi kimia. Mengapa sel tumbuhan memiliki organel mitokondria dan kloroplas yang memiliki fungsi hampir sama? ​

Jawaban:

Sel tumbuhan memiliki organel mitokondria dan kloroplas yang memili fungsi yang sama, disebabkan karena mereka bersama – sama menghasilkan energi.  Mitokodria berguna untuk memecahkan gula dan menghasilkan nergi, sedangkan kloroplas berguna sebagai tempat yang mengandung plastida untuk fotosintesis dan hasil dari fotosintesis disimpan sebagai cadangan makanan yang akan digunakan sebagai sumber energi.

Penjelasan:

Mitokondria adalah suatu membran sel ganda yang berguna uuntuk respirasi seluler. Berbentuk lekuk – lekuk membentuk kista adalah bagian dari dalam mitokondria. ATP diproduksi oleh membran dalam mitokondria. Energi seluler yaitu ATP. Oksidasi lemak dan katabolisme koenzim merupakan fungsi matriks mitokondria. DNA terkandung dalam matriks mitokondria.

Kloroplas adalah tempat berlangsugnya fotosintesis yang mengadung klorofil. Organel sel yang memiliki membran termasuk ke dalam kloroplas. Di susun oleh lapisan tunggal dan berada di dalam sitoplasma merupakan bentuk dari kloroplas.

Pelajari lebih lanjut

materi tentang kloroplas brainly.co.id/tugas/9804506

materi tentang mitokondria brainly.co.id/tugas/891626

——————————————————

Detail jawaban

Kelas:  8 SMP

Mapel: Biologi

Bab: Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan

Kode: 8.4.6

Kata kunci: kloroplas, mitokondria, fotosintesis, sel hewan, sel tumbuhan

18. perbedaan fungsi mitokondria dan lisosom pada sel hewan

Mitokondria: Tekpat terjadinya proses respirasi
Lisosom: Menghancurkan bakteri dan organel yang rusak

19. 1. Mitokondria merupakan organel sel yang terdapat pada sel tumbuhan maupun sel hewan. Mitokondria berfungsi sebagai tempat pembentukkan energi melalui proses respirasi sel. Namun, pada sel tumbuhan juga terdapat kloroplas yang berfungsi sebagai tempat terjadinya pengubahan energi cahaya menjadi energi kimia. Mengapa sel tumbuhan memiliki organel mitokondria dan kloroplas yang memiliki fungsi hampir sama ?​

Jawaban:

Sel tumbuhan memiliki organel mitokondria dan kloroplas yang memiliki fungsi hampir, karena sama- sama digunakan untuk menghasilkan energi.

Penjelasan:

maaf kalo salah

semoga membantu

Jawaban:

Karena kedua organel sel tersebut berguna untuk menghasilkan cahaya.

Akan tetapi kalau mitokondria digunakan untuk memecah gula dan menjadi energi, sedangkan Kloroplas tempat yang mengandung plastida yang digunakan untuk fotosintesis dan hasil fotosintesis disimpan untuk cadangan makanan yang nantinya dapat digunakan menjadi energi.

Penjelasan:

Mitokondria adalah suatu membran sel ganda yang berguna uuntuk respirasi seluler. Berbentuk lekuk – lekuk membentuk kista adalah bagian dari dalam mitokondria. ATP diproduksi oleh membran dalam mitokondria. Energi seluler yaitu ATP. Oksidasi lemak dan katabolisme koenzim merupakan fungsi matriks mitokondria. DNA terkandung dalam matriks mitokondria.

Kloroplas adalah tempat berlangsugnya fotosintesis yang mengadung klorofil. Organel sel yang memiliki membran termasuk ke dalam kloroplas. Di susun oleh lapisan tunggal dan berada di dalam sitoplasma merupakan bentuk dari kloroplas.

Semoga membantu 🙂

20. sel hewan dinding sel?sel hewan plastida?sel hewan lisosomsel hewan vakuola?sel hewan mitokondria?​

Jawaban:

sel hewan tidak memiliki dinding sel yang kaku seperti sel tumbuhan. Sel hewan juga tidak memiliki plastida. Namun sel hewan memiliki membran plasma yang tipis dan tidak mengalami penebalan, namun kuat secara mekanis. Vakuola sel hewan hanya ada satu

Penjelasan:

Maafklokurangjelas

Video Terkait